February 21, 2019 08:26
February 21, 2019 14:25
Buka di app
Dijawab oleh
Tim Medis HonestDocs
Terimakasih sudah bertanya di HonestDocs :)
Pada kondisi anak yang membutuhkan vaksin pada waktu tertentu namun masih dirasakan demam dan adanya penyakit lain baiknya tidak dilakukan vaksinasi, sampai anak tersebut sudah dinyatakan sembuh oleh dokter ya.. Pada kondisi ini baiknya periksakan kondisi anak anda ke dokter spesialis anak agar dapat diterapi dan disarankan untuk jadwal vaksin yang tepat setelah penanganan dari infeksi saluran pernafasannya sudah tertangani.
Semoga informasi dari saya bermanfaat :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok, anak saya ini sekarang usianya 9 bulan lebih dan bulan ini harus di imunisasi campak tapi sekarang anak say sedang batuk pilek berdahak. Apakah dengan kondisi anak saya yang seperti itu boleh di imunisasi? Terima kasih.
Dok, anak saya ini sekarang usianya 9 bulan lebih dan bulan ini harus di imunisasi campak tapi sekarang anak say sedang batuk pilek berdahak. Apakah dengan kondisi anak saya yang seperti itu boleh di imunisasi? Terima kasih.